Selamat Datang Di Blog Saya

Rabu, 26 Mei 2010

SQL (Structure Query Language)

DDL (Data Definition Language) ialah bagian dari SQL untuk mendefinisikan data dan objek data base
  • perintah-perintah yang termasuk dalam DDL adalah
  1. CREATE TABLE ialah untuk membuat tabel
  2. CREATE INDEKS ialah untuk membuat indeks
  3. ALTER TABLE ialah untuk mengubah structur tabel
  4. DROP TABLE ialah untuk menghapus tabel
  5. DROP INDEKS ialah untuk menghapus indeks
  6. GARANT ialah untuk memberikan hak akses user 
DML (Data Manipulation Language) ialah bagian dari SQL yang digunakan untuk memanipulasi data
  • perintah-perintah yang termasuk dalam DML adalah
  1. SELECT  ialah untuk menampilkan data
  2. INSERT ialah untuk menyisipkan baris data ke tabel
  3. DELETE ialah untuk menhapus baris data dari tabel
  4. UPDATE ialah untuk memperbaharui data
  • tipe-tipe data SQL
  1. char ialah karakter berukuran tetap dengan panjang maximum 2000 byte
  2. varchar2 ialah karakter dengan panjang maximum 4000 karakter
  3. number
  4. date
  5. raw ialah data binary hingga 2000 byte
  6. long ialah data text hingga 2 GB
  • operator SQL
  1. operator aritmatika ialah x, +, -, /
  2. operator string ialah // (untuk menggabungkan string)
  3. operator perbandingan ialah <>, <=, =<, <, >, >=, =>
  4. operator logika not (memberikan nilai boolean), and (bernilai benar jika kedua expresi benar), or (bernilai benar jika salah satu saja sudah benar), between
implementasi SQL
  • pembuatan tabel
  1. CREATE TABLE (spasi) nama tabel (nama field1 (spasi) tipe data [null/not null], nama field2 (spasi) tipe data , nama field3 (spasi) tipe data, .... dst );
  • mengubah structur tabel
  1. menambah field = ALTER TABLE pegawai ADD (telepon char (10));
  2. menyisipkan field = ALTER TABLE PEGAWAI add (status char (15) BEFORE alamat);
  3. mengubah jenis field = ALTER TABLE pegawai MODIFY (alamat varchar2 (50));
  4. menhapus table = DROP table pegawai;
  5. memasukkan baris data = INSERT INTO pegawai (nopeg, nama, jkel, alamat) VALUE ('A001','bagas saputra','l','kebon jeruk');

Selasa, 25 Mei 2010

BASIS DATA

Pengantar Basis Data
Basis Data ialah sekumpulan data yang terintegrasi yang di organisasi untuk memenuhi kebutuhan para pemakai di dalam sesuatu organisasi.
DBMS(Data Base Management System) ialah suatu koleksi data yang salaing berelasi dan satu net program untuk mengakses data tersebut, DBMs terdiri dari "Data Base" dan "Set program" pengelola untuk menambah data, menghapus data, mengambil data dan membaca data. misal : file-file MDB (Microsoft Data Base) yang telah kita buat di Ms Acsess di tambah dengan program Ms acsess sebagai tools, telah menjadikan nya sebuah DBMS.
Sistem Basis Data tardiri dari "DBMS"  dan "Basis Data"

Perbedaan
  • Management file Tradisional
  1. Program Oriented
  2. Kaku
  3. Peluang Redudancy ( Kerangkapan) Data Besar
  • Management File Data Base Modern
  1. Data Oriented
  2. Luwes
  3. Terkontrolnya Kerangkapan Data
Kelemahan
  • Management File Tradisional
  1. Timbulnya Data Rangkap
  2. Data Tidak Dapat Di Gunakan Bersama-sama
  3. Kesukaran Dalam Mengaksesan Data
  4. Tidak Fleksibel Dan Data Tidak Standar
  • Management File Data Base Modern
  1. Storage Yang Di Gunakan Besar
  2. Di Butuhkan Tenaga Spesialis
  3. Softwarenya Yang Original Mahal
  4. Kerusakan Pada Sistem Data Base Yang Mempengaruhi Bagian Lain
  • Keuntungan Dari Management File Data Base
  1. Terkontrolnya Kerangakapan Data
  2. Terpeliharanya Kekonsistenan Data
  3. Data Dapat Di Pakai Bersama-sama
  4. Data Dapat DI Standarisasikan
  5. Keamanan Data Terjamin
  6. Integritas Data Terpelihara
  7. Data Independence
  • Beberapa Istilah Dalam Data Base
  1. Entitas/Entity ialah orang-orang tempat, kejadian, atau konsep yang informasinya direkam, misal : pada bidang kesiswaan , siswa-buku-pembayaran
  2. Atribut/Elemen Data ialah nama lain untuk mendeskripsikan entitas, misal : siswa, nama-kelas-no.npm-hoby
  3. Data Value/Nilai Data ialah data aktual atau informasi yang di simpan dalam tiap atribut, misal : nama, daffa-lilis-rama-dwi
  4. Data Record ialah kumpulan elemen-element yang saling berkaitan menginformasikan tentang suatu entitas secara lengkap, satu record mewakili satu data tentang seseorang/sesuatu, misal record no.karyawan
  5. File ialah kumpulan record-record sejenis yang mempunyai panjang elemen yang sama, atribut yang sama, namun berbeda data valuenya
  • Komponen Sistem Data Base
  1. Data : Terintegrasi, Dapat Digunakan Bersama-sama
  2. Hardware
  3. Software
  4. User
  • Penggguna Sistem Data Base
  1. Sistem Engineer
  2. Programmer
  3. DBA
  4. End User